Selasa, 06 Oktober 2009

Uncaria Gambir Indonesia

Uncaria Gambir

Anda mengenal Gambir?.  Masyarakat kita pada umumnya mengenal 3 istilah gambir. 
1. Gambir Serawak : istilah ini hanya dipergunakan untuk orang dewasa saja. maaf saya tidak menjelaskannya disini.
2. Stasiun Gambir : ini adalah tempat stasiun tersohor di jakarta. karena pohon gambir warna hijau, stasiun ini catnya berwarna dominan hijau. 
3. Ekstrak Gambir :  Indonesia merupakan penghasil extract gambir terbesar di dunia sampai saat ini.
Sejak jaman dulu dan sampai sekarang pun, indonesia masih memperdagangkan extract uncaria gambir ke pangsa luar negeri. importir gambir indonesia masih merupakan pemain lama, yaitu negara india. sangat lucu bro, di india pabrik pengolahan gambir menjadi barang produk jadi sangat banyak. pertanyaannya kenapa kita belum dapat mengolah barang setengah jadi tersebut? menjadi cairan kimiawi.

Komentar :

ada 0 komentar ke “Uncaria Gambir Indonesia ”

Pengikut

free counters
 
This Blog is proudly powered by Blogger.com | Template by Angga Leo Putra